Senin, 05 Juli 2010

UNTUK KEGELISAHANMU

Saat hatimu gelisah,saat hatimu resah,rebahkanlah tubuhmu,pejamkanlah matamu,berdoalah,tak ada yang tau yang akan terjadi,tak ada yang tahu yang harus terjadi,,
biarkanlah hatimu menerima,saat takdir harus kau rasa,karena gelisahmu tak dapat hapuskan lukamu,,
saat tuhan memberimu sesuatu,jangan kau sesali,jangan kau benci,karena itulah milikmu,itulah ang sanggup kau terima,maka terimalah dengan lapang dada,dan bersabarlah,karena kesabaranmu yang akan menolongmu,,
jangan kau harap sesuatu yang belum tentu sanggup engkau miliki,karena tuhan tahu dan tuhan pasti tau,biarklah dia yang menetukan,pasrah dan menerima itulah sebaik-baik manusia......

KOSONG 2


Dalam sudut yang terlihat,
pandanganku terasa kasat,
tak terbersit sepatah angan,
hanya kosong yang ada,
yang terlihat hanya ilusi,
bayang2 maya dunia tak nyata,
semua itu tak ada,
sesaat ada tapi hilang juga,
ingin ku bertepi,
dari kebohongan2 ini,
ingin ku sendiri melepas rasa yang tak ada,
ketika rasa hanya menyiksa,
ketika rasa hanya derita,
ingin tak kurasa apa2,
kosong hanya kosong,
kosong yang tak terpejam,
kosong yang tak terbuka,
sama saja,,,





Rr05070210

Minggu, 14 Maret 2010

WAKTU


Kau yang berjalan,
tak pernah lelah berjalan,
walau lamban,
kau tak pernah berhenti,
membayangi kehidupan,
memakan kehidupan,
kau yang melahirkan kehidupan,
kau yang membunuh kehidupan,
kau yang tak berakhir,
dan takkan berakhir,

Aku diam kau mengejar,
aku berlari pun terkejar,
aku berjalan kau juga berjalan,
aku tertidur kau tetap terjaga,
hidupmu tak bisa lepas darimu,

Kau waktu,,
ya waktu,,
tak ada yang bisa melawanmu,
kau yang menjadi misteri,
apa yang kau lakukan esok ku tak tau,
yang sudah terjadi kau tak peduli,
kadang kau kejam,
karena tak ada yang mengalahkanmu,
apa yang akan ada,
apa yang akan terjadi,
hanya kau yang tau,
hanya kau yang menjawab,,
tapi,,
terima kasih kau telah memberikan aku
sedikit bagianmu,,
agar ku bersahabat denganmu,,
membersihkan luka2ku,
melupakan masa pedihku,,,
tapi ku tak akan menunggumu,
ku kan coba mengejarmu,
walau suatu saat kan kalah,,
ku kan tetap mengejarmu.....






EmO15032010

Sabtu, 06 Maret 2010

KOSONG


Ku terawang masa depan,
ada apa disana???
kosong,,,
ku ingat tentang masa lalu,,
ada apa disana???
kosong,,,
masa depan belum terlihat,
masa lalu telah usai,,,
kosong,,,
yang berlalu menjadi tak berarti,,
yang akan datang belum tentu terjadi,,
kosong,,,
hanya itu yang terjadi,,
tak ada apa2,,
angan kosong,
ingatan kosong,
yang ada hanya tak ada,
karena awalnya tak ada,
akhirnya juga tak ada pula,
kosong,,,
itulah dunia,,
fana tak ada beda juga,
seperti bayi,,
yang tak berdosa,
yang kosong,
yang terlihat entah apa,,
yang dipikirkan entah apa,,
gelapkah???
terangkah???
apa arti tangisnya???
entah.....







EmO07032010,,,

Senin, 01 Maret 2010

ATAS NAMA DEMOKRASI


Atas nama demokrasi,,,,
kau jadikan demo itu crazy,,,
ats nama rakyat,,,
kau permainkan rakyat,,,
atas nama tuhan,,,
tapi tuhan juga kau permainkan,,,,
Apa maumu???
kau bilang demokrasi,,,
tapi orang demo kau tak peduli,,,
kau bilang demi rakyat,,,
tapi rakyat datang kau menghilang,,,
kau bilang demi tuhan,,,
tapi tuhan juga kau b0hongi,,,
Apa tujuanmu???
hartakah????
apakah kau bawa harta mu pada tuhanmu???
jabatankah???
apa sudah tinggi jabatanmu di mataNya???
apa kau akan hidup 1000 tahun lagi???
apa sudah bisa menyogok malaikat juga????
sungguh,,
andai roh itu bisa keluar sekarang juga,,,
dia sungguh tak betah menempatimu,,,
andai saja tuhan itu bisa kau bohongi???
malaikat bisa kau suap???
sungguh beruntung nasibmu.....







emO01032010

BUNGA MALAM

Malam....
saat sinarmu meredup,,,
kau pulihkan manusia dalam lelahnya,
tak lelah kau jaga mereka,,
dalam dingin yang kau bawa,,
berselimutkanmu di bawah atap dunia...
Malam....
kau beri mereka bunga dalam lelapnya,,
kau jaga dari tangan2 liar,,
kau jaga dari bangkai2 yang hidup,,
Malam...
kau tetap terang walau terlihat gelap,,
kau tetap indah walau duniamu tak berwarna,,
saat dimana ku lihat mimpi,,
saat dimana ku menanti,,
hari esok yang tak pasti,,,
Malam....
terima kasih atas cahayamu,,,
terima kasih telah sembuhkan lelahku,,,
terima kasih atas bunga-bunga dalam tidurku,,
Malam....
semoga esok kau masih ada untukku,,,
untuk lelapkan semua lelahku,,
untuk senyapkan beban hidupku,,,






emO01032010

Minggu, 28 Februari 2010

PENGUASA

Demi Tuhan....
itu sumpah yang kau ucap,,,
tapi dalam hati kau berujar
semoga tuhan tak mendengar

Demi Tuhan...
itu katamu,,
tapi dalam hati itu demi dirimu

kau bawa nama tuhan,,
seolah tuhan itu adikmu,,
kau sebut nama tuhan
seolah tuhan itu tak melihatmu,,

kau janjikan kemakmuran
tapi kau sebarkan penderitaan,,
kau janjikan kesejahteraan
tapi kau sebarkan yang kau ingkari,,

apa kau tak tahu tuhan itu tahu???
apa kau tak sadar tuhan itu selalu tersadar???

kau beli jiwa mereka karena nafsumu,,
kau tindas mereka saat sudah kau berkuasa,,
apa kau lupa dengan janjimu????
apa kau lupa dengan tuhanmu???

kau hidup dari dukungan mereka,,
kau hidup dengan keringat mereka,,
lalu kau rampas hak-hak mereka,,,
kau habiskan hak-hak mereka,,

sadarlah hai saudaraku,,
yang sedang berdiri di kayangan tingkat satu,,,
yang terlelap di surga bintang tujuh,,,
sebelum tuhan mengambil semua milikmu....







emO02032010...